oleh Fakultas Teknik | Apr 26, 2023 | Berita
Keluarga besar Fakultas Teknik UTU menggelar silaturrahmi di hari pertama masuk kerja setelah libur hari raya Idul Fitri 1444 H pada Rabu, 26 April 2o23 bertempat di ruang Fakultas Teknik, Gedung Kuliah Terintegrasi UTU. Turut hadir dalam acara silaturrahmi ini Dekan...
oleh Fakultas Teknik | Apr 20, 2023 | Berita
Dalam rangka mendorong, mempercepat, dan memfasilitasi transformasi perguruan tinggi, Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Riset dan Teknologi seperti dua tahun sebelumnya, pada tahun 2023 ini kembali meluncurkan program yang sama yaitu PK-KM. Program ini bertujuan...
oleh Fakultas Teknik | Apr 11, 2023 | Berita
Bertempat di Kantor Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Aceh di Banda Aceh, Pada Hari Kamis 6 April 2023 dilakukan Penandatanganan Memorandum of Agreement ( MoA ) antara Fakultas Teknik Universitas Teuku Umar dengan Badan Pusat Statistik Provinsi Aceh. Memorandum of...